• WS Pamungkas
  • Sitemap
  • KTA WSP

Wisata Waduk Gajah Mungkur Wonogiri

 

 Wisata Waduk Gajah Mungkur Wonogiri

Bicara tentang wisata di Wonogiri rasanya tak lengkap kalau tidak membahas Waduk Gajah Mungkur. Tempat Wisata Waduk Gajah Mungkur telah menjadi salah satu ikon wisata di Wonogiri. Waduk Gajah Mungkur letaknya hanya berjarak sekitar 3 km dari Kota Wonogiri. Waduk ini merupakan waduk buatan yang dibangun untuk tujuan pertanian. Waduk Gajah Mungkur mulai dibangun pada tahun 1970 dan selesai pada tahun 1978. Waduk Gajah Mungkur memiliki luas sekitar 8800 ha dan dapat mengairi ribuan hektar sawah di Kabupaten sukoharjo, Sragen, Karanganyar dan Klaten. Saat ini di okasi Waduk Gajah Mungkur dijadikan sebagai tempat wisata yang ramai dikunjungi oleh berbagai wisatawan dari berbagai daerah. Wisatawan dapat menikmati panorama waduk yang indah serta menikmati berbagai hasil ikan dari waduk yang sangat lezat.

wspamungkas-wonogiri.blogspot.co.id

Wisata Waduk Gajah Mungkur Wonogiri 4.5 5 Wsp Wonogiri Bicara tentang wisata di Wonogiri rasanya tak lengkap kalau tidak membahas Waduk Gajah Mungkur. Tempat Wisata Waduk Gajah Mungkur telah ...